Hal-Hal Yang Perlu Kamu Tahu Sebelum Menggunakan Face Oil Dalam Skincare Routine

Hal-Hal Yang Perlu Kamu Tahu Sebelum Menggunakan Face Oil Dalam Skincare Routine

Author: Salsabilatul Azizah, M.B.B.S. Co-Author: Nadia Suhendra, MD, MSc  Ada berbagai macam jenis oil di luar sana yang mengklaim dapat membantu mengatasi jerawat, penuaan atau iritasi pada kulit. Tetapi tahukah kamu bahwa tidak semua oil aman digunakan untuk kulit? Yuk, kita cari tahu jenis oil apa saja yang aman untuk dipakai dan bermanfaat untuk kulit [...]

Pertolongan Pertama Pada Kulit (P3K): HALE “THE RELIEF” All Purpose Salve

Pertolongan Pertama Pada Kulit (P3K): HALE “THE RELIEF” All Purpose Salve

Written by Nadia Suhendra, MBBS, MSc We care about you and we will always be here to help you taking care of your skin. Please meet our new family member: THE RELIEF! THE RELIEF All Purpose Salve adalah produk inovatif multifungsi yang dapat menjadi penyelamat kulit HALEmatesketika mengalami iritasi akibat kondisi kering dan dehidrasi. HALE [...]

Berbagai Manfaat Petrolatum untuk Kulit

Berbagai Manfaat Petrolatum untuk Kulit

Written by Nadia Suhendra, MBBS, MSc Petrolatum (atau lebih dikenal sebagai petroleum jel) adalah zat hasil pemurnian minyak mineral dengan tampilan berwarna putih dan tanpa bau. Petrolatum memiliki banyak manfaat baik untuk kulit manusia, terutama untuk mereka yang memiliki kulit kering dan sensitif. Petrolatum memiliki fungsi utama sebagai pelembap jenis oklusif yang dapat mencegah penguapan [...]

Introduction to Peptides

Introduction to Peptides

Written by Nadia Suhendra, MD, MSc Peptida adalah senyawa asam amino yang membentuk protein-protein penting di dalam tubuh kita agar dapat berfungsi dengan baik. Beberapa jenis protein yang dapat ditemukan dalam kulit kita antara lain yaitu kolagen dan elastin. Produksi alami peptida, atau kerap disebut peptides, akan berkurang seiring bertambahnya usia dan paparan faktor-faktor lingkungan [...]

Skincare Routine Eksfoliasi dengan HALE Exfoliating Potion

Skincare Routine Eksfoliasi dengan HALE Exfoliating Potion

Written by Nadia Suhendra, MD, MSc Rutinitas eksfoliasi kulit merupakan salah satu opsi yang bisa kita tambahkan kedalam rutinitas perawat kulit setiap minggu untuk menjaga kulit tetap cerah dan fresh serta menghindari penumpukan sel sel kulit mati yang dapat menyumbat pori pori serta membuat kulit menjadi kusam. HALEMates perlu ketahui bahwa melakukan eksfoliasi bukanlah suatu [...]

Grading dan Klasifikasi Jerawat

Grading dan Klasifikasi Jerawat

Written by Nadia Suhendra, MBBS, MSc Jerawat adalah penyakit kulit yang disebabkan oleh bakteri Cutibacterium acnes dan secara medis disebut Acne Vulgaris. Kondisi ini umum terjadi pada usia remaja hingga dewasa, namun seringkali tidak diobati dengan tepat. Hal ini dikarenakan acne/jerawat merupakan penyakit kulit yang dipengaruhi oleh banyak sekali faktor, sehingga tidak ada satu jenis [...]

Acne Skincare Routine dengan Rangkaian Produk HALE

Acne Skincare Routine dengan Rangkaian Produk HALE

Written by Nadia Suhendra, MBBS, MSc Jerawat adalah salah satu masalah kulit yang paling sering dikeluhkan oleh para HALEmates, tak hanya itu, skin barrier yang iritasi atau dehidrasi juga seringkali menyertai keluhan tersebut. Kamu beruntung karena HALE menyediakan produk produk yang dapat membantu kamu dalam mengurangi jerawat sekaligus meningkatkan kesehatan skin barrier kamu. Produk Yang [...]

Takaran Pemakaian Produk Skincare Yang Benar Untuk Hasil Optimal

Takaran Pemakaian Produk Skincare Yang Benar Untuk Hasil Optimal

Written by Nadia Suhendra, MD, MSc Pemakaian produk skincare secara rutin dan benar akan bermanfaat untuk mendapatkan hasil penampilan kulit yang kita harapkan. Jika produk sudah cocok, kandungan aktif juga sudah sesuai semua namun hasil pada kulit tak kunjung terlihat, mungkin takaran pemakaian produk yang kurang tepat adalah faktor penghambat tersebut. Jadi sebenarnya, berapa banyak [...]

Pengobatan Topikal Utama Jerawat dan Komedo

Pengobatan Topikal Utama Jerawat dan Komedo

Written by Nadia Suhendra, M.D., M.Sc Jerawat merupakan salah satu penyakit kulit yang paling sering dijumpai di klinik dokter kulit. Untuk menyembuhkannya, terdapat banyak pilihan produk skincare serta prosedur perawatan yang mengklaim sebagai ‘obat jerawat’ atau acne treatment. Padahal, tidak semua kandungan aktif produk skincare benar-benar bersifat efektif sebagai pengobatan utama karena pengobatan jerawat sangat [...]

Know Your Ingredients: Squalane vs Squalene

Know Your Ingredients: Squalane vs Squalene

Written by Nadia Suhendra, MBBS, MSc Lapisan skin barrier kita terbentuk dari berbagai macam jenis asam lemak (fatty acids) yang berfungsi untuk menjaga kelembapan serta keseimbangan lapisan pelindung kulit. Seiring bertambahnya usia dan akumulasi paparan sinar UV, daya sel-sel kulit dalam memproduksi fatty acid untuk menjaga kekokohan skin barrier akan terus berkurang sehingga menyebabkan kulit [...]