
Written by: Salsabilatul Azizah, M.B.B.S. Apa itu tranexamic acid Tranexamic acid (TXA) merupakan agen hemostatik yang berfungsi untuk mengurangi terjadinya pendarahan. Dalam dunia medis, tranexamic acid sering digunakan untuk membantu mengatasi pendarahan pada operasi tulang, toraks, kandungan, dan kasus pendarahan umum lainnya. Meski tranexamic acid mulanya hanya digunakan untuk mengatasi pendarahan, banyak hasil riset membuktikan [...]